Kalau anda mempunyai smartphone iPhone 4 atau 4S, cobalah untuk menyetel musik atau apapun yang mengeluarkan suara, kemudian coba tutup lubang speaker yang terletak dibawah menggunakan jari atau jempol, maka anda akan mendapati hanya satu speaker sebelah kanan saja yang berbunyi.
Apakah dengan hanya satu speaker yang berbunyi iPhone 4 anda tersebut bermasalah ?
Jawabannya tidak bermasalah, karena walaupun bentuk dan tampilannya sama seperti speaker, yang terletak di sebelah kiri adalah bukan speaker, itu adalah Microphone.
Read more
Jumat, 30 Mei 2014
Rabu, 28 Mei 2014
Cara Mengubah Ukuran Ikon di Windows 8
Mungkin anda pernah mengalami ukuran ikon/icon di Desktop atau di File explorer komputer Windows 8 anda berubah ukurannya padahal anda tidak merasa mengubahnya, jawabannya ada pada tulisan di bawah ini.
Pada Windows 8, untuk merubah ukuran icon baik itu di mode desktop, Metro UI (user interface), atau pada Windows Explorer, caranya yaitu dengan menggunakan kombinasi tombol Ctrl/Control di keyboard dengan Scroll yang ada pada Mouse.
Read more
Pada Windows 8, untuk merubah ukuran icon baik itu di mode desktop, Metro UI (user interface), atau pada Windows Explorer, caranya yaitu dengan menggunakan kombinasi tombol Ctrl/Control di keyboard dengan Scroll yang ada pada Mouse.
Read more
Rabu, 21 Mei 2014
Cara Capture Layar iPhone 4 Tanpa App tambahan
Ada banyak tersedia Aplikasi/App Screen capture untuk iPhone yang tersedia di App Store untuk dapat diinstalkan pada perangkat iPhone anda. Tapi sebenarnya ada cara untuk meng-capture atau grab tampilan layar iPhone tanpa menggunakan aplikasi tambahan.
Cara Grab/capture tampilan layar iPhone tanpa App tambahan
• Buka tampilan layar yang ingin anda capture
• Tekan dan tahan tombol Home, kemudian (tombol Home masih ditekan) tekan dan lepaskan tombol Power, akan terdengar suara seperti camera yang sedang mengambil gambar, secara otomatis file capture akan disimpan.
Read more
Cara Grab/capture tampilan layar iPhone tanpa App tambahan
• Buka tampilan layar yang ingin anda capture
• Tekan dan tahan tombol Home, kemudian (tombol Home masih ditekan) tekan dan lepaskan tombol Power, akan terdengar suara seperti camera yang sedang mengambil gambar, secara otomatis file capture akan disimpan.
Read more
Rabu, 14 Mei 2014
Masuk ke Safe Mode Samsung Galaxy S5
Apabila smartphone anda bermasalah mungkin penyebabnya adalah dikarenakan oleh satu atau beberapa App/aplikasi yang terinstal di dalamnya, bisa karena App tersebut terlalu banyak memakan resources (processor dan memory), atau karena ada Bug dalam program/aplikasi tersebut, atau karena Hardwarenya yang bermasalah.
Untuk memastikan apakah masalah tersebut disebabkan oleh App/aplikasi yang anda instal atau karena hardwarenya yang bermasalah, maka caranya kita dapat menjalankan smartphone dalam posisi Safe Mode seperti halnya pada komputer.
Pada Smartphone Samsung Galaxy S5, untuk menjalankan atau untuk masuk ke Safe Mode langkahnya adalah sebagai berikut :
Saat Smartphone dalam posisi on/nyala, tekan dan tahan Tombol Power, maka akan muncul layar Device options
Read more
Untuk memastikan apakah masalah tersebut disebabkan oleh App/aplikasi yang anda instal atau karena hardwarenya yang bermasalah, maka caranya kita dapat menjalankan smartphone dalam posisi Safe Mode seperti halnya pada komputer.
Pada Smartphone Samsung Galaxy S5, untuk menjalankan atau untuk masuk ke Safe Mode langkahnya adalah sebagai berikut :
Saat Smartphone dalam posisi on/nyala, tekan dan tahan Tombol Power, maka akan muncul layar Device options
Read more
Jumat, 09 Mei 2014
Ping Domain dari Negara lain atau Lokasi Lain
Ketika anda ingin mengetahui apakah koneksi ke alamat domain anda, website, email dll atau langsung ke server atau ke alamat IPnya (internet protocol) bermasalah atau tidak, anda dapat melakukannya dengan perintah ping. Misal ping ke alamat tipstriks.com maka perintahnya :
ping tipstriks.com kemudian tekan Enter maka kalau terhubung akan ada reply.
(Dari komputer windows dilakukan melalui Command Prompt, untuk masuk ke command prompt, tekan Windows+R kemudian ketik CMD, tekan Enter )
Di atas tadi adalah cara ping dari komputer kita. Sekarang bagaimana ping dari komputer lain yang lokasi atau letaknya dari berbagai tempat atau berbagai negara?
Untuk keperluan ping dari luar/ dari tempat yang lain ini (ping from external) kita dapat melakukannya melalui situs CA APM Cloud Monitor dengan alamat:
http://cloudmonitor.ca.com/en/ping.php
![]() |
Contoh ping from external |
Jumat, 02 Mei 2014
Mengatasi Application Blocked by Security Setting
Mungkin anda pernah mengalami hal seperti ini yaitu ketika membuka Aplikasi Web yang menggunakan Java ada peringatan : Application Blocked by Security setting.
Kalau anda yakin kalau penyedia kontennya dapat dipercaya, anda dapat menurunkan level security setting yang ada pada Java Control Panel supaya anda dapat mengakses aplikasi web tersebut, dan tidak ada peringatan Application Blocked by Security setting lagi.
Masuk ke Control panel lalu pilih Java, atau ada juga dari Start Menu langsung ke menu Java, kemudian pilih Configure Java, maka akan muncul jendela Java Control Panel.
Read more
Kalau anda yakin kalau penyedia kontennya dapat dipercaya, anda dapat menurunkan level security setting yang ada pada Java Control Panel supaya anda dapat mengakses aplikasi web tersebut, dan tidak ada peringatan Application Blocked by Security setting lagi.
Masuk ke Control panel lalu pilih Java, atau ada juga dari Start Menu langsung ke menu Java, kemudian pilih Configure Java, maka akan muncul jendela Java Control Panel.
Read more
Langganan:
Postingan (Atom)